13 January 2022
Media Mabes Bharindo Sukabumi
Kunjungan kerja Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah ke Kapolsek Nagrak Kecamatan Nagrak Kabupaten Sukabumi, Dalam Kunjungan Ini Kapolres Sukabumi juga memantau pelaksanaan vaksin yang di gelar di Polsek Nagrak, dalam kegiatan ini setidaknya terpantau satu persatu anak yang sudah melakukan Vaksinasi mendapatkan hadiah.(13/01/2022)
AKBP Dedy Darmawansyah yang didampingi oleh Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Ny. Hesti Dedy melakukan safari vaksin merdeka anak di 5 Polsek di wilayah utara polres Sukabumi, menurut ketua bayangkari pemberian hadiah mainan tersebut adalah inisiatif saya bersama ibu Bhayangkari, sekaligus memberikan apresiasi dari saya kepada para anak-anak yang sudah di Vaksin,
Kunjungan kerja Kapolres Sukabumi ke Polsek Nagrak dan pemantauan vaksin merdeka anak
di sisi Lain di temui Awak Media Kapolres Sukabumi AKBP Deddy Darmawan mengatakan bahwa kegiatan vaksinasi Anak ini di harap kan agar pembelajaran tatap muka dapat di laksanakan 100 % kedepannya, saat di mulainya pembelajaran bisa berjalan lancar dan terhindar dari virus Corona, ungkapnya(13/01/2022)
Sementara itu Kepala Puskesmas Nagrak Yuyun Wahyuni sangatb mengapresiasi kepada Kapolres AKBP Dedy Darmawansyah yang sudah menarik minat serta memberikan rasa nyaman kepada anak agar bisa di Vaksin dan tidak takut untuk di vaksin yang mengingat kondisi anak berbeda-beda.Saya apresiasi kepada Pak Kapolres Sukabumi sudah melakukan cara unik dengan memberikan mainan kepada para anak-anak yang sudah di Vaksin, mengingat anak-anak usia 6-11 tahun ini ,ucap kepala puskesmas Nagrak Yuyun Wahyuni.
Reporter: ( Herlan)
Komentar