Wakil Bupati Sukabumi Drs H Iyos Somantri M, Si Melepas Calon jemaah Haji Kloter 6 1444 H/2023 Sebanyak 398 orang Di Tambah 8 Orang Pendamping kesehatan jumlah keseluruhan 400 orang Asal Kabupaten Sukabumi, 

Daerah1295 Dilihat

MEDIA MABES BARINDO bayangkara sukabumi

 

Drs H Iyos Somantri M, Si Mengatakan, Alhamdulilah hari ini saya mewakili pak bupati Alhamdulilah Kabupaten sukabumi akan memberangkatkan calon jemaah Haji sebanyak 5 kloter yaitu yang pertama kloter 6 yang Hari ini kita lepas kemudian masuk lagi keloter 22, 51, 64, 70, perlu di pahami oleh semua para calon jemaah Haji bahwa pelaksanaan itu Di negara orang sehingga kita harus menghormati aturan ketentuan tentang budaya yang berlaku Di negara tersebut,

Semua jemaah Haji atau semua calon Haji sebelum nya perjalanan nya ketanah suci adalah untuk beribadah bukan perjalanan biasa dan juga harus mengetahui bahwa menjamin agar prosesi memanasmanasik nya Haji di laksanakan dengan baik maka perlu oleh pisik dan mental nya dengan baik selain itu di perlukan pula setrategi agar tidak terkuras sebelum waktu, karna dapat mengakibatkan kondisi kesehatan dan mental pada saat Rangkaian Kegiatan ibadah mencapai puncak nya,

Saya pesan kepada jemaah Haji Kabupaten sukabumi, pertama selamat di tanah suci agar tetap menjaga kesehatan, lahir dan batin, karna suhu besarnya sangat berbeda di tanah air untuk itu di harapkan kepada calon jemaah Haji agar dapat, selalu dapat berkordinasi dan Komunikasi dengan para petugas medis yang menjaga ibu Dan Bapak sekalian, apa bila ada sesuatu hal yang membantu kesehatan,

Yang kedua hilangkan rasa egowis, mau menang sendiri buang jauh jauh sikap arogan, dan meremehkan orang lain yang ketiga harus punya etika yang baik bagi bangsa indonesia dan menghormati serta tampil sebagai sosok haji yang santun perkuat persoudaraan Perkokoh persatuan serta kembangkan jiwa soliditas dan pupuk toleransi apa yang Di sampaikan bapak kemenag, dan komunikasi kemudian kita harus jaga lansia dan tolong di Bantu di masing masing dan jembatani saodara saodara kita baik lansia dalam pelaksanaan ibadah haji,

HABIBDURAHMAN, S, Ag,M, Si Mengatakan, pemberakatan Jemaah Haji Asal Kabupaten sukabumi kusus nya yang tergabung Kloter 6 embar kasih Jakarta bekasi, bahwa Kloter 6 Jakarta asal sukabumi berjumlah 400 Orang terdiri Dari 392 Orang calon jemaah Haji dan 8 orang tugas kloter ini yang ada di belakang, atau di hadapan kita semua,

Berdasarkan jadwal pemberangkatan yang telah Di keluarkan oleh panitia penyelengara ibadah haji Propinsi Jawa Barat jadwal pemberangakatan calon jemaah Haji kloter 6 yang tergabung yaitu embar kasih Jakarta bekasi akan berangkat Dari pusbang dai hari ini setelah salat duhur, jam 13:25 dan akan di terima di asrama embar kasih bekasi pada Jam 17: 25 atau 05:30, Jemaah Kloter 6 atau berangkat ke arab saudi pesawat Saudi dengan airlen dengan nomor peberbangan sti/ 547

Kloter ini adalah masuk gelombang pertama yang akan di wilayah makbasim, Kloter ini merupakan Kloter untung Kabupaten sukabumi berjumlah 400 orang ini karna kita ada Kloter yang tidak untung yaitu 50 orang asal Kabupaten sukabumi di gabung dengan Kabupaten kabupaten yang lain demikian yang saya sampaikan dan mohon kepada Bapak wakil bupati yang terhormat dapat memberikan arahan sekaligus secara Resmi Melepas Kloter 6

 

Reporter Cucup Mbs

Komentar