Perkuat sinergitas Gelar TNI-POLRI Bidpropam Polda Kepri Gelar Rakornas Bersama POM TNI

MABES BHARINDO Kepri,Batam-Bertempat di Hotel Beverly Batam, telah dilaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) POM TNI – Propam Polri dan Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Fungsi Propam jajaran Polda Kepulauan Riau Tahun Anggaran 2024. Kegiatan ini mengusung tema “Sinergitas Pom TNI dan Propam Polri dalam Rangka Mencegah Terjadinya Konflik antara Prajurit TNI dan Anggota Polri”. Selasa (21/5/2024).

Kegiatan ini dihadiri oleh Wakapolda Kepri Brigjen. Pol. Asep Safrudin, S.I.K., M.H., Irwasda Polda Kepri Kombes. Pol. Sri Satyatama, S.I.K., M.H., M.M., M.Han., Danpom Kogabwilhan I Kolonel CPM Novem Janri Rajagukguk, S.H., M.Th., Danpom Ko Armada I Danpom Koarmada I Kolonel Laut (PM) Didik Wahyudi,M.Tr. Hanlan .,M.M., Kepala Seleksi Intelijen II Bea Cukai Tipe B Batam Bapak Didik Mujiyono, Kabid Propam Polda Kepri Kombes Pol Ferry Irawan S.IK., M.M, pejabat utama Polda Kepri, para komandan POM TNI di Kepulauan Riau, serta Kasi Propam jajaran wilayah.

Dalam sambutan Kapolda Kepri yang dalam hal ini disampaikan oleh Wakapolda Kepri Brigjen. Pol. Asep Safrudin, S.I.K., M.H., menegaskan pentingnya peran POM TNI dan Propam Polri dalam pengawasan di lapangan sesuai dengan arahan Panglima TNI dan Kapolri. Beliau juga menekankan pentingnya sinergitas TNI-Polri untuk mencegah terjadinya konflik antara prajurit TNI dan anggota Polri.
.

@divisihumaspolri @polripresisi @mabespolrinews @ini_polisi @polisi_indonesia @halo_polisi @multimediahumaspoldakepri @ssdm_polri
@semuatentang.batam @tentangkepri

#HumasPoldaKepri #Multimediapoldakepri #Lawancovid19 #Adaptasikebiasaanbaru #DisiplinBersamaPolri
#polripresisisi #SertakanTuhanDalamSetiapNiatDanLangkahmu

Komentar