Mabesbharindo.com
TNI AL, Bandung,– Komandan Lanal Bandung Kolonel Laut (P) Muhammad Taufik, M.Tr.Hanla., M.M., menandatangani Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) antara Pemerintah Kota Bandung dengan Pangkalan TNI AL Bandung, bertempat di Ruang Rapat BIT Bakesbangpol Kota Bandung, Jalan Wastukencana No. 2 Kota Bandung, Senin (10/3/2025).
Penandatanganan ini diharapkan dapat dimanfaatkan dengan efektif dan tepat sasaran. Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) ini merupakan komitmen dan keseriusan pemerintah daerah untuk penggunaan dan pertanggungjawaban agar sesuai aturan perundang-undangan yang berlaku.
(Pen Lanal Bandung)
Komentar