Hadir dalam Paripurna Bupati Magetan Dr. Drs Suprawoto, SH. MSI., Wakil Bupati Magetan Dra.Hj Nanik Endang Rusmiati MPd. Forkompinda, wakil ketua DPRD Magetan, dan anggota DPRD Kab Magetan serta perwakilan dan juga perwakilan OPD Kab. Magetan.
Wakil ketua DPRD Magetan Pada hari ini bertepatan hari PAHLAWAN 10 NOVEMBER kita semua memperingati hari pahlawan , untuk mengenang jasa jasa pahlawan yg gugur mendahului kita, dan mengatakan DPRD KAB MAGETAN hari ini menggelar Rapat Paripurna dengan angenda penandatanganan nota kesepakatan KUA – PPAS APBD T.A 2022.
Bupati Magetan Suprawoto mengucapkan terima kasih yg sebesar besarnya serta apresiasi yg setinggi tingginya serta pimpinan DPRD yg sudah menyelesaikan pembahasan KUA – PPAS Tahun 2022 bersama tim anggaran pemerintah daerah kab Magetan. Singkronisasi kebijakan daerah dengan prioritas pembangunan pemerintah propinsi. Prioritas masing masing sudah trcantum pada perubahan RKPD 2022 dan sinergritas sangat di butuhkan antara DPRD dan pemerintah Kab magetan.
Dalam KUA – PPAS APBD Tahun 2022 pemerintah Magetan mencantumkan sinergritas program pemerintah propinsi dan pemerintah kabupaten terhadap pembangunan nasional.Papar Bupati Suprawoto. ( ADV SANG AGUS ).
Komentar