Mabes bayangkara Sukabumi.
Anggota polres satlantas sukabumi dan anggota polsek parungkuda mengevakuasi pohon tubang yang d akibatkan tanah longsor senin (21/02/2022) di jalan siliwangi kp. Bojongkokosan kec.Parungkuda kab.Sukabumi
Kejadian bermula saat hujan deras pada hari senin sekitar pukul 14.30WIB,di kp.Bojongkokosan kec.Parungkuda kabupaten sukabumi yang mengakibatkan tanah tebing di daerah palagan longsor, yang akhir nya mengakibatkan pohon tumbang menutup badan jalan raya siliwangi.
Menurut keterangan salah satu anggota polsek parung kuda yang kami temui d lapangan mengatakan,ketika pihak nya mendapat laporan dari warga bahwa ada pohon tumbang maka dengan cepat anggotanya turun langsung kelapangan.
Tim yang dipimpin kanit Rajawali Ipda Miswanto dan Aipda april dan Bripka Bahari,beserta jajaran lantas polres Sukabumi Briptu Heri dan Bripda Ahmad melaksanakan pengaturan lalulintas dan mengevakuasi pohon tumbang di jalan Siliwangi kp.bojongkoskosan Palagan.
Hingga berita ini di turunkan jalan di sekitaran kp.Bojongkokosan sudah kembali normal dan bisa dilewati kendaraan dari kedua arah nya berkat kerjasama anggota polres dan polsek yang d bantu warga sekitar
Wartawan : fardiansyah
Komentar